4. Infeksi Saluran Pernafasan Akut (ISPA)
5. Penyakit Kulit
6. Penyakit Pencernaan
Tips Sehat Selama Musim Hujan
Setelah mengetahui berbagai penyakit penyerta musim hujan yang berpotensi menjangkit masyarakat, tindakan pencegahan perlu dilakukan dengan melakukan beberapa hal seperti berikut:
1. Menggunakan pakaian hangat
2. Sedia payung atau jas hujan ketika hendak beraktivitas di luar ruangan.
3. Menjaga kebersihan rumah dan berbagai tempat lainnya yang dimungkinkan menjadi sarang perkembangan nyamuk
Halaman Selanjutnya
Belum ada komentar.